ada beberapa definisi kiasan dari bekerja sendirian.
Pertama, melakukan pekerjaan sendirian, tanpa tim yang membantu, atau kerennya one man show.
Kedua, melakukan pekerjaan sudah ditinggal rekan kerja yang lain.
Ketiga, hanya kamu yang bekerja, yang lain ongkang-ongkang.
Sungguh sebal melihat keadaan ini terjadi beberapa kali.
Pertama, sebal dengan mereka yang ongkang-ongkang dan malah bermain, teriak dan hura-hura.
Kedua, sebal dengan sang pelaku bekerja sendirian. Waktu telah habis, tapi tetap saja bekerja, sendirian.
Lupa kalau ada orang lain yang menunggu.
Blah..
No comments:
Post a Comment